Legenda Dari Liverpool Mengatakan Bahwa Mohamed Salah Sangat Egois

Legenda dari Liverpool yang bernama Graeme Souness saat ini tengah mengkritik pemain mohamed Salah. Graeme Souness  telah mengatakan bahwa pemain mohamed salah sangat egois saat liverpool tengah menghajar Brighton dengan skor 3-1 yang diadakan di Stadion Falmer pada hari kamis.

Dan Menurut Graeme Souness, Sebuah sikap yang telah diperlihatkan oleh Salah itu dapat berpengaruh negatif untuk tim liverpool. sang legenda sangat yakin bahwa pemain The reds lainnya pasti tidak akan setuju dengan sikap yang ia perlihatkan itu.

Mohamed Salah saat ini telah tampil dalam jangka waktu 90 menit dalam sebuah pertandingan Kontra Brighton. ia telah berhasil mengantongi 2 dari 3 gol saat dalam pertandingan itu.

Selain dari mohamed salah, Pemain jondar Henderson juga ikut turut memberikan namanya di papan skor.

Sebuah kemenangan ini tidaklah memberikan sebuah pengaruh apapun untuk tim Liverpool. Sebuah klub yang ditangani oleh Jurgen klopp ini telah dinyatakan menjadi Sang juara Premier League pada musim ini sejak dalam beberapa pekan yang telah lalu.

2 gol itu telah cukup membuktikan bahwa Mohamed salah tampil sangat bagus. Walaupun begitu ia tetap tidak akan lolos dari Nyinyiran sang legenda yang pernah menjadi Seorang Kapten Liverpool pada tahun 80-an.

Graeme Souness telah melihat Mohamed Salah dengan sangat egois saat pertandingan dimulai. Alhasil ia meyakini bahwa sang pemain memiliki sebuah ambisi untuk menjadi seorang peraih Golden boot pada musim ini.

Graeme Souness saat ini telah mencium sebuah potensi perpecahan diantara Mohamed salah dengan seorang Striker dari liverpool  yang lain , tidaklah adalah Sadio mane.

Untuk sebuah catatan, Mohamed salah telah berhasil mencetak 19 gol pada saat di pentas Premier League di musim saat ini, ia telah tertinggal 3 gol dari Seorang penyerang yang berasal dari leicester City selaku seorang TOP skorer yang sementara, tidak lain adalah pemain Jamie Vardy.

Tinggalkan komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *